Terkait Dugaan Penyadapan, Politisi PDI Perjuangan ini Kritik SBY
Sebarkan artikel ini
Masinton Pasaribu (tengah)/foto: manadonews
Masinton Pasaribu (tengah)/foto: manadonews
JAKARTA, MANADONEWS – Politisi PDI Perjuangan (PDIP) Masinton Pasaribu, mengkritik pernyataan Presiden RI keenam, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) terkait penyadapan dan tudingan adanya pihak yang menghalangi untuk bertemu Presiden Jokowi.
“Terkait penyadapan sebagaimana terungkap dalam persidangan Ahok, seharusnya SBY melaporkan ke aparat penegak hukum jika merasa disadap, bukan membeberkan ke publik melalui media,” kata masinton dalam diskusi bertema “Benarkah Institusi Negara Bermain?” Di media center Gedung Parlemen, Jakarta Kamis(3/1).
Menururnya tidak ada kata sadap yang dilontarkan pihak terdakwa kasus penistaan agama Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) dalam persidangan di gedung Kementerian Pertanian, pada Selasa (31/1) lalu.
“Koq tiba-tiba merasa difitnah, merasa tersadap, seharusnya beliau (SBY) sampaikan ke penegak hukum jika memang handphone dua disadap. sampaikan dong ke penegak hukum, bukan melalui konferensi pers,” tukasnya. Seraya menambahkan akan melaporkan ke penegak hukum jika dirinya disadap.
“Kalau perasaan itu pribadi, kalau dibawa ke publik itu enggak pas, ini kan ada semacam politik bawa perasaan, politik baper kalau bahasa anak sekarang,” katanya.
Sedangkan terkait tudingan SBY yang menyatakan ada pihak-pihak yang menghalangi untuk bisa bertemu Presiden Koloni, menurut Masinton, hal itu juga dinilai terlalu berlebihan. Sehingga menyarankan sebaiknya SBY membeberkan siapa saja yang orang yang menghalang-halangi, tambahnya.
Tahuna, MANADONEWS.CO.ID – Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Kepulauan Sangihe kembali menggelar operasi pemberantasan peredaran minuman keras (miras) ilegal pada Sabtu (15/3/2025). Operasi ini menyasar tiga kecamatan, yakni Kendahe, Manganitu…
Bitung, Manadonews.co.id – Walaupun proses pemberian sanksi terhadap Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemkot Bitung yang terlibat dugaan kasus pelanggaran netralitas Pilkada belum ada progres jelas sampai saat ini, namun sorotan…
Airmadidi, Manadonews.co.id – Bupati Kabupaten Minahasa Utara, Joune Ganda, melantik sekaligus mengukuhkan Tim Penggerak PKK Kabupaten Minahasa Utara periode 2025-2030, Sabtu(15/3/2025), di aula kantor Bupati Minahasa Utara. Pada kesempatan tersebut,…
Tahuna, MANADONEWS.CO.ID – Warga Kampung Belengang, Kecamatan Manganitu, di kejutkan oleh insiden tragis pada Kamis (13/3) malam sekitar pukul 18.30 WITA. Seorang pria berinisial JS (29) di temukan dalam kondisi…
Jakarta, Manadonews.co.id – Di bulan suci Ramadhan, Ps. Victor Rarung Hadiningrat terus menebar kasih kepada sesama melalui kegiatan berbagi takjil gratis di Taman Literasi Blok M Jakarta Selatan, Jumat (14/3/2025)….
JAKARTA,MANADONEWS.CO.ID– PT Bahana Security Sistem (BSS Parking) menggelar Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPS LB) pada Jumat (14/3/2025). Dalam RUPSLB ini, pemegang saham sepakat merubah susunan Dewan Komisaris perseroan….