Berita TerbaruBerita UtamaNusa UtaraPolitikSitaro

Di Balik Senyuman Gubernur ke Arah Bob Janis Saat Tiba di Siau

×

Di Balik Senyuman Gubernur ke Arah Bob Janis Saat Tiba di Siau

Sebarkan artikel ini
Bob Janis (kenakan pakaian warna merah) bersama tim relawan BM OD stand bay di Pelabuhan menantikan kedatangan Gubernur Olly Dondokambey/Foto: manadonews
Bob Janis (kenakan pakaian warna merah) bersama tim relawan BM OD stand bay di Pelabuhan menantikan kedatangan Gubernur Olly Dondokambey/Foto: manadonews

ONDONG, MANADONEWS – Kedatangan Gubernur Sulut Olly Dondokambey dan rombongan ke Kabupaten kepulauan Sitaro, Selasa (1/8) turut disambut Relawan Barisan Militan Olly Dondokambey (BM OD).

Dengan mengenakan seragam BM OD, Bob memimpin langsung penjemputan Olly yang juga Ketua DPD PDI Perjuangan Sulut itu.

MANTOS MANTOS

“Ini sebagai bentuk dari sikap BM OD, mendukung sepenuhnya bapak Olly Dondokambey sebagai pemimpin dan Gubernur,” kata Ketua BM OD Sitaro ini, usai penjemputan.

Dikatakan figur yang namanya kian melambung jelang Pilkada Sitaro tahun depan ini, sebagai relawan, BM OD akan selalu berada di front terdepan dalam mengawal dan mendukung kepemimpinan Olly.

Ditambahkan Wakil Ketua Baguna PDI Perjuangan Sulut ini, kedatangan Gubernur menjadi bukti betapa beliau sangat konsen dengan pembangunan di Sitaro.

Baca Juga:  Gunung Aktif di 2025: Indonesia Miliki 127 Gunung Api Aktif, Sejumlahnya Paling Sering Meletus

“Meski baru melakukan perjalanan ke Miangas, pak Gubernur tetap datang ke sini. Ini bukti nyata kalau beliau sangat peduli,” tukasnya.

Terlepas dari kedatangannya di wilayah yang terkenal akan komoditas Pala dan Salak ini, ada pemandangan menarik yang sempat terpantau.

Begitu tiba di pelabuhan menggunakan kapal cepat, sang Gubernur tampak memberi senyuman ke arah Bob dan rekan – rekan relawan BM OD yang berdiri berjejer di area penjemputan.

Selain kunjungan kerja, lanjut Bob, kedatangan Gubernur ke Sitaro guna konsolidasi sekaligus melantik Pengurus Ranting PDI Perjuangan..

Fik

Yuk! baca berita menarik lainnya dari MANADO NEWS di GOOGLE NEWS dan Saluran WHATSAPP

ligaciputra

ligafinal

situs toto

indobet365

toto22

toto21

toto21