Berita TerbaruPilihan Redaksi

Kapolda Sulut Irjen Pol Sigid Sambangi Pulau Miangas

×

Kapolda Sulut Irjen Pol Sigid Sambangi Pulau Miangas

Sebarkan artikel ini
Kapolda Sulut Irjen Pol Sigid Tri Hardjanto bersama jajaran menyambangi Pulau Miangas. (foto: ist)

MIANGAS, Manadonews.co.id – Kapolda Sulawesi Utara Irjen Pol Sigid Tri Hardjanto menyambangi Pulau Miangas, pulau terluar NKRI yang terletak di Kabupaten Talaud.

Dengan menggunakan pesawat komersil, Kapolda dan rombongan tiba pukul 11.30 Wita di Bandara Miangas, Minggu (10/2/2019).

MANTOS MANTOS

Saat tiba di Bandara Miangas, Kapolda disambut oleh Kapolsek Miangas bersama personil, anggota Koramil, Pos AL, Satgas Pam Puter 715 dan Camat Miangas.

Kunjungan tersebut dalam rangka pengecekan kesiapan pelaksanaan pemilu tahun 2019 di wilayah Hukum Polsek Miangas.

Beberapa lokasi yang dikinjungi Kapolda diantaranya PPK Miangas, TPS 1 dan 2, Pos AL, PPS, Panwas, Tanjung (Jokowi) cuci muka, dan selanjutnya menuju Mako Polsek bertatap muka dengan personil Polsek.

Baca Juga:  Jaga Kesehatan Jasmani, Satgas Yonif 715/Motuliato Laksanakan Pembinaan Fisik di Kabupaten Puncak Jaya

Turut hadir dalam rombongan beberapa PJU Polda diantaranya, Kabid Humas, Karo Ops, Dir Intel, Kapolres Kepulauan Talaud AKBP Prasetya Sejati, Ketua KPU, Panwas, dan anggota DPRD Sulut.(rl)

Yuk! baca berita menarik lainnya dari MANADO NEWS di GOOGLE NEWS
Example 120x600

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Terbaru

BITUNG,MANADONEWS.CO.ID– Kodim 1310/Bitung menguji coba program makan gratis untuk siswa-siswi di wilayah Kodim 1310/Bitung, Senin (9/12/2024). Kegiatan ini kerjasama dengan Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) Republik Indonesia, dengan tujuan untuk…