Berita UtamaManado

Fabian Kaloh Nyatakan Duka atas Berpulangnya Ayah Mertua Gubernur Sulut

×

Fabian Kaloh Nyatakan Duka atas Berpulangnya Ayah Mertua Gubernur Sulut

Sebarkan artikel ini

MANADO, MANADONEWS – Sejumlah kalangan silih berganti berdatangan ke kompleks Rudis Gubernur, di Bumi Beringin, Manado.

Kedatangan para pejabat, tokoh agama, pengusaha bahkan petinggi parpol dan masyarakat luas sejak Minggu hingga Senin tadi malam itu, tak lain untuk memberi penghormatan kepada almarhum John Tamuntuan.

MANTOS

Almarhum adalah ayahanda Ketua TP PKK Provinsi Sulut Ir. Rita Dondokambey – Tamuntuan dan ayah mertua dari Gubernur Sulut Olly Dondokambey, SE.

Satu dari sekian pelayat yang datang adalah Fabian Kaloh SIP, M.Si.

Caleg terpilih DPRD Provinsi Dapil Minut – Bitung itu, tampak hadir dan berbaur dengan para pelayat lainnya.

“Atas nama prbadi dan keluarga saya menyampaikan turut berduka yang sedalam – dalamnya atas meninggalnya almarhum, ayah dari ibu Ketua TP PKK Provinsi dan ayah mertua dari bapak Gubernur Sulut yang juga Ketua DPD PDI Perjuangan Sulut,” ungkapnya.

Baca Juga:  Pangdam Merdeka Perkuat Karakter Prajurit Kikav 10/MSC Lewat Pembinaan Mental Ideologi

Ditambahkannya, semoga keluarga yang berduka senantiasa diberi kekuatan dan penghiburan dari Tuhan Yang Maha Kuasa.

Puji – pujian yang dibawakan DPD PDI Perjuangan Sulut/Foto: manadonews

‘Sebagai orang beriman, kita semua yakin, apa yang dialami keluarga adalah peristiwa iman menuju keselamata abadi,” tuturnya.

Selain hadir beri penguatan kepada keluarga, politisi PDI Perjuangan itu pun mengikuti ibadah penghiburan yang digelar DPD PDI Perjuangan Sulut.

“Tadi kami melaksanakan ibadah penghiburan, dilanjutkan dengan sambutan sekaligus kata – kata penghiburan yang dibawakan Wakil Ketua DPD, pak Steven Kandouw,” ujar Kaloh yang juga salah satu Wakil Ketua DPD.

Turut hadir bersama dalam ibadah penghiburan, Sekretaris DPD Franky Wongkar, SH, Bendahara Andrei Angouw serta para Wakil Ketua DPD.

Baca Juga:  Ferdy Sondakh Gerak Cepat Jawab Aspirasi Warga Barangka

Sementara itu, sesuai jadwal, Selasa (30/7) hari ini, jenasah akan dibawa ke Kelurahan Pinaras Kota Tomohon untuk disemayamkan dan akan dimakamkan Rabu (31/7) besok.

Fian

Yuk! baca berita menarik lainnya dari MANADO NEWS di GOOGLE NEWS dan Saluran WHATSAPP
Berita Terbaru

MANADO,MANADONEWS.CO.ID- Kodam XIII/Merdeka menggelar Rapat Pimpinan (Rapim) evaluasi kinerja satuan jajaran Kodam XIII/Merdeka tahun 2025. Rapim dipimpin langsung Pangdam XIII/Merdeka Mayjen TNI Mirza Agus, Rabu (14/1/2026) di Ruang Yudha Makodam…

ligaciputra

ligafinal

situs toto

indobet365

toto22

toto21

toto21