Berita UtamaManadoMinahasaOlahraga

POSSI Minahasa Turut Ciptakan Sejarah Rekor Dunia Pembentangan Bendera Terpanjang dalam Air

×

POSSI Minahasa Turut Ciptakan Sejarah Rekor Dunia Pembentangan Bendera Terpanjang dalam Air

Sebarkan artikel ini

MANADO, MANADONEWS – Persatuan Olahraga Selam Se Indonesia (POSSI) Kabupaten Minahasa ikut meramaikan pemecahan rekor dunia untuk pembentangan bendera terbesar yang dilaksanakan hari ini, Sabtu (3/819), di pantai Manado kawasan Megamas.

Kepada sejumlah wartawan, Ketua POSSI Kabupaten Minahasa Debora Rumawouw mengatakan, ada 25 POSSI Minahasa yang ikut bergabung bersama 3.131 penyelam pria dan wanita untuk pemecahan rekor dunia yang dilaksanakan oleh organisasi Wanita Selam Indonesia (WASI), yang diketuai oleh Tri Tito Karnavian.

MANTOS MANTOS

”Meski rata-rata penyelam kami masih duduk dibangku SD, SMP dan Mahasiswa tapi tidak ada kendala saat menyelam,” ujarnya.

Diketahui, untuk kategori pembentangan bendera terpanjang dalam air, Guinness World Records mencatat panjang bentangan bendera yang berhasil memecahkan rekor dunia, yakni sepanjang 1.014 meter persegi.

Baca Juga:  Prajurit Hebat di Medan Tugas, Jawara di Papan Catur

Yunita

Yuk! baca berita menarik lainnya dari MANADO NEWS di GOOGLE NEWS dan Saluran WHATSAPP
Example 120x600

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *