Berita UtamaTomohon

TP-PKK Tomohon Ikut Jambore Kader

×

TP-PKK Tomohon Ikut Jambore Kader

Sebarkan artikel ini

TOMOHON, MANADONEWS – Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Kota Tomohon yang diketuai Lilyana Eman Mokoginta mengambil bagian dalam Jambore Kader PKK 2019, di Kantor Gubernur, Manado Sulut (18/10).

Kegiatan tahunan PKK Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), punya beragam kegiatan dan lomba. Pada sesi lomba parade/defile, tim penggerak PKK Kota Tomohon bernomor urut 12, menampilkan potensi dan keunggulan yang dimiliki Kota Tomohon melalui perpaduan tarian Kabasaran, maengket dan ma’zani.

MANTOS

Menggunakan pakaian kabasaran, Wakil sekertaris PKK kota Tomohon Syske Wongkar yang juga menjabat sebagai Kasat (Kepala satuan) Polisi Pamong Praja (Pol-PP) pemerintah Kota Tomohon, mengungkapkan maksud dari penggabungan ketiga tarian khas Minahasa adalah memperkenalkan kekayaan budaya Minahasa khususnya Kota Tomohon.

Baca Juga:  DPRD Sulut Sahkan Dua Ranperda Jadi Perda

“Kekayaan budaya yang dimiliki kota Tomohon, patut kita jaga dan perkenalkan pada masyarakat luas.” Tutur Wongkar.

“Kita tahu sekarang Kota Tomohon dengan Tomohon Internasional Flower Festival (TIFF), masuk dalam 10 top Calender of Event Kemenpar RI tahu 2020. Jadi tidak bisa dipungkiri lagi, dengan kegiatan seperti ini kami bangga bisa menampilkan dan menonjolkan nilai-nilai budaya kota Tomohon, karna budaya adalah salah satu yang mengangkat kepopuleran TIFF,” tandasnya.

Jambore PKK Provinsi Sulawesi Utara dihadiri oleh seluruh PKK yang ada di Kabupaten dan Kota di Sulawesi Utara. (Youngky)

Yuk! baca berita menarik lainnya dari MANADO NEWS di GOOGLE NEWS dan Saluran WHATSAPP
Berita Terbaru

MANADO,MANADONEWS.CO.ID- Kodam XIII/Merdeka menggelar Rapat Pimpinan (Rapim) evaluasi kinerja satuan jajaran Kodam XIII/Merdeka tahun 2025. Rapim dipimpin langsung Pangdam XIII/Merdeka Mayjen TNI Mirza Agus, Rabu (14/1/2026) di Ruang Yudha Makodam…

Agama

MINUT,MANADONEWS.CO.ID- Komandan Korem 131/Santiago Brigjen TNI Martin Susilo Martopo Turnip mengikuti ibadah syukur Natal dan Tahun Baru, yang diselenggarakan oleh Pemerintah Kabupaten Minahasa Utara, Selasa (13/1/2026) bertempat di Pendopo Kantor…

ligaciputra

ligafinal

situs toto

indobet365

toto22

toto21

toto21