Berita TerbaruBerita UtamaTalaud

Bupati E2L Pimpin Rakor Sistem Pemerintahan di Talaud

×

Bupati E2L Pimpin Rakor Sistem Pemerintahan di Talaud

Sebarkan artikel ini

Talaud, MANADONEWS – Bupati Talaud, dr. Elly Engelbert Lasut (E2L) dalam pelaksanaan rapat koordinasi (Rakor) yang dihadiri Wabup Parapaga, Sekda Dr. Yohanis BK Kamagi, dan Forkopimda, sejumlah pejabat teras Pemkab Talaud, mengatakan pentingnya rakor tersebut mengingat merupakan rapat perdana dalam Tahun Anggaran baru 2022 di Kabupaten Talaud.

Untuk itu kata E2L, segala pelaksanaan kegiatan program pemerintahan betul-betul harus dilaksanakan secara profesional.
” Tahun 2022 ini, kita harus bergegas lebih cepat lagi dalam usaha percepatan peningkatan pembangunan di Talaud,” ucap Bupati Lasut.

MANTOS MANTOS

Lanjutnya, selain agenda pelaksanaan kegiatan- kegiatan Pemerintahan juga perlu Antisipasi Pencegahan Varian Baru Covid 19 yakni Omicron di Wilayah Kabupaten Kepulauan Talaud sebagai daerah perbatasan NKRI.

Baca Juga:  Korem Nani Wartabone Gelar Latihan Kader Pencak Silat Militer Tersebar Wilayah Gorontalo

” Jadi, kami berusaha di tahun yang baru ini sistim pemerintahan dapat ditingkatkan dengan penuh profesionalitas,” tutup E2L. (Rendy)

Yuk! baca berita menarik lainnya dari MANADO NEWS di GOOGLE NEWS dan Saluran WHATSAPP

Banner Memanjang

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Terbaru

GORONTALO,MANADONEWS.CO.ID- Komandan Korem (Danrem) 133/Nani Wartabone Brigjen TNI Hardo Sihotang yang diwakili Kasrem 133/Nani Wartabone Kolonel Inf Parsaoran Sirait menghadiri upacara pembukaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 TA 2025…