Berita TerbaruBerita UtamaMinselMinut

Petra Rembang Hadiri Penutupan Diklat Nasional Penanggulangan Bencana PDI Perjuangan

×

Petra Rembang Hadiri Penutupan Diklat Nasional Penanggulangan Bencana PDI Perjuangan

Sebarkan artikel ini

AIRMADIDI, MANADONEWS.CO.ID – Wakil Bupati Minahasa Selatan (Minsel) Pdt Petra Yanny Rembang menghadiri Penutupan Diklat Nasional Penanggulangan Bencana Wilayah Indonesia Timur Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, bertempat di Pantai Pulisan, Kecamatan Likupang Timur, Kabupaten Minahasa Utara (Minut), Senin (21/03/2022).

Turut Hadir Wali Kota Bitung Maurits Mantiri, Bupati Minahasa Royke Oktavian Roring, Wakil Bupati Minahasa Robby Dondokambey, Wakil Wali Kota Manado dr. Richard Sualang, Wakil Bupati Minut Kevin Lotulung, Ketua DPRD Provinsi Sulut dr. Andi Silangen.

MANTOS MANTOS

Diketahui Diklat dimulai tanggal 15 Maret 2022 dan dibuka oleh Ktua DPP PDI Perjuangan Ribka Tjiptaning bersama Bendahara Umum DPP Olly Dondokambey.

MK

Baca Juga:  Vonny Pangemanan Ungkap Jepang Sangat Berharap Ekspor Produk Unggulan dari Tomohon
Example 120x600
Berita Terbaru

Manado, Manadonews.co.id – Melindungi masyarakat Sulut lewat Jaminan Sosial Ketenagakerjaan membuat Gubernur Olly Dondokambey tuai pujian dari BPJS Ketenagakerjaan. Kepala Kantor BPJS Ketenagakerjaan Wilayah Sulawesi Maluku, Mintje Wattu, memuji Olly…

Berita Terbaru

BITUNG,MANADONEWS.CO.ID- Bantu pemerintah daerah dalam percepatan pembangunan, Kodam XIII/Merdeka melalui Korem 131/Santiago melaksanakan Operasi Teritorial (Opster) TNI TA 2024 di wilayah Kodim 1310/Bitung. Kegiatan ini dibuka langsung Komandan Korem (Danrem)…