Berita TerbaruBerita UtamaMinahasaPolitik

KPU Minahasa Gelar Rakor Pemilu 2024, Berikut Tahapannya

×

KPU Minahasa Gelar Rakor Pemilu 2024, Berikut Tahapannya

Sebarkan artikel ini

TONDANO, MANADONEWS.CO.ID – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Minahasa menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) tahapan Pemilu 2024, yang dibuka oleh ketua Divisi Keuangan, Umum dan Logistik KPU Minahasa Lord Arthur Malonda, bertempat di Yama Resort, Jumat (14/10/22).

Dikatakan Malonda tahapan verifikasi faktual Partai Politik (Parpol) dimulai tanggal 15 Oktober hingga 4 November 2022.

MANTOS

Untuk Pemutakhiran data pemilih, dijelaskan Komisioner Bidang Data dan Informasi KPU Minahasa  Lidya Malonda, akan bergulir tanggal 14 Oktober 2022.

“Ini sesuai PKPU 3 Thn 2022 tentang tahapan dan jadwal penyelenggaraan Pemilu tahun 2024,” terangnya.

Tahan ini, lanjutnya, telah diawali dengan penyerahan Data Agregat Kependudukan (DAK) Kemendagri ke KPU RI.

Baca Juga:  Prajurit Topdam XIII/Merdeka Ukir Prestasi Gemilang di Pendidikan KIBI Kodiklatad

“Untuk DP 4 nanti diserahkan pada bulan Desember.,” ujarnya.

Terkait pemutakhiran data pemilihberlangsung sejak bulan April 2021 silam.

Ditambahkan divisi teknis penyelenggaraan Pemilu Christovorus Ngantung, tahapan awal seluruh proses persiapan Pemilu diawali dengan pendaftaran, verifikasi dan penetapan peserta calon pemilu.

Kewenangan KPU Kab/Kota, kata Ngantung, hanya sebatas verifikasi faktual dan verifikasi administrasi (Vermin) yang dimulai pada tanggal 16 Agustus.

“Setelah melalui proses yang panjang, menghasilkan 22 Parpol di Kabupaten Minahasa,” tuturnya.

Dari jumlah itu, sudah ada 18 Parpol yang dilakukan Vermin oleh KPU RI.

Divisi Sosialisasi, Pendidikan Pemilih , Parmas dan Sumber daya Manusia Pieter Mawikere berharap tahapan Pemilu 2024 bisa disampaikan kepada masyarakat yang saat ini sedang berada pada tahapan Verivikasi Faktual kepengurusan dan keanggotaan.

Baca Juga:  Komitmen TNI Kawal Penanganan Pascabencana Banjir Bandang di Pulau Siau

“Dan dalam waktu dekat akan dimulai tahapan perekrutan badan Ad Hoc (PPK dan PPS),” jelasnya

Pencoblosan Pemilu Legislatif, kata Kadiv Hukum dan Pengawasan Randy Suwawa akan berlangsyng tanggal 14 Februari 2024.

Turut hadir sekaligus jadi narasumber, mewakili Kapolres Minahasa Kasat Intel Destam Dumat, Kaban Kesbangpol Minahasa Yani Moniung dan Ketua Bawaslu Minahasa Erwin Sumampouw.

Yuk! baca berita menarik lainnya dari MANADO NEWS di GOOGLE NEWS dan Saluran WHATSAPP
Berita Terbaru

MANADO,MANADONEWS.CO.ID- Kodam XIII/Merdeka menggelar Rapat Pimpinan (Rapim) evaluasi kinerja satuan jajaran Kodam XIII/Merdeka tahun 2025. Rapim dipimpin langsung Pangdam XIII/Merdeka Mayjen TNI Mirza Agus, Rabu (14/1/2026) di Ruang Yudha Makodam…

ligaciputra

ligafinal

situs toto

indobet365

toto22

toto21

toto21