Novly Wowiling Pimpin Rapat Pengelolaan Dana Transfer

Minut,Manadonews.co.id-.Kunjungan Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Perbendaharaan (DJPB) Provinsi Sulawesi Utara, Ibu Ratih Hapsari Kusumawardani bersama Kepala KPPN Bitung dan tim di Kabupaten Minahasa Utara.
Kamis, 23/02/2023.

Rapat Kakanwil beserta tim dengan Pemkab Minut dipimpin oleh Sekretaris Daerah, Ir Novly Wowiling, M. Si, dalam agenda tersebut dibahas terkait pengelolaan dana transfer.

setelah melaksanakan diskusi tim melakukan kunjungan ke Desa Tatelu Rondor dan Desa Maen untuk melihat langsung manfaat dari dana desa dalam pemberdayaan masyarakat, pengelolaan BUMDes serta pemberdayaan UMKM.
(Adve)

Baca Juga:  Amanat KASAD pada Upacara 17 November Disampaikan Kasdam Luthfie Beta

Pos terkait