Uncategorized

Sosok New Nissan Livina Terungkap, Apa Kata NMI?

×

Sosok New Nissan Livina Terungkap, Apa Kata NMI?

Sebarkan artikel ini
nissan baru
Gambar ilustrasi dari website nissan mobil

Setelah pecinta otomotif dihebohkan dengan bocoran Toyota Avanza baru, kini muncul gambar yang disinyalir sebagai Nissan Livina anyar.

Gambar tersebut, beredar luas di media sosial dan juga grup aplikasi percakapan elektronik.

MANTOS MANTOS

Dilihat dari gambar yang beredar, Nissan Livina baru ini memperlihatkan wajah depan yang cukup jelas.

Jika diperhatikan, muka low multi purpose vehicle( LMVP) andalan PT Nissan Motor Indonesia( NMI) ini mirip dengan salah satu sport mileage vehicle( SUV) yang cukup populer,X-Trail.

“ New Livina pesan sekarang, hanya di Nissan Datsun Sunter, ” tulis keterangan sebagai caption dalam foto yang beredar terebut.

Mencoba mengkonfirmasi kepada pihak NMI, melalui Head of Communicationnya, Hana Maharani enggan berkomentar terkait foto yang beredar tersebut.

Yuk! baca berita menarik lainnya dari MANADO NEWS di GOOGLE NEWS dan Saluran WHATSAPP
Example 120x600

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Uncategorized

Manadonews.co.id – Pembahasan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (PPAS) tahun 2025 Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) terjadi menegangkan saat interupsi di layangkan Tuuk Berkaitan akan hal itu Tuuk mengatakan Diskominfo membuat website…

Uncategorized

Minut – Wakil Gubernur Sulawesi Utara (Sulut) Steven Kandouw menghadiri panen perdana kacang batik yang dikelola Kelompok Tani di perkebunan HGU PTPN Pangisan, Desa Marinsow, Kecamatan Likupang Timur, Minahasa Utara,…

Uncategorized

Manado – Gubernur Sulawesi Utara (Sulut) Olly Dondokambey memberikan BPJS Ketenagakerjaan bagi pegawai gereja di sela-sela Pembinaan Pegawai Gereja Jemaat, Wilayah dan Kostor GMIM Tahun 2024, di Christian Center, Rabu…