Berita TerbaruEkonomi & BisnisManado

Kepala BI Sulut Andry Prasmuko Sebut Insentif Fiskal Bagi Daerah yang Berhasil Mengendalikan Inflasi 

×

Kepala BI Sulut Andry Prasmuko Sebut Insentif Fiskal Bagi Daerah yang Berhasil Mengendalikan Inflasi 

Sebarkan artikel ini
Foto Istimewa

Manado – Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Sulut, Andry Prasmuko, mengungkapkan daerah yang mendapatkan insentif fiscal nilainya cukup fantastis.

Hal tersebut dikatakan Prasmuko dalam kegiatan High Level Meeting Rapat Koordinasi (Rakor) Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Sulut 2023 bersama Bank Indonesia (BI), di aula Kantor BI Sulut, Sabtu (04/11/2023).

MANTOS MANTOS

Kota Bitung mendapatkan dana sebesar Rp11 miliar, Minahasa Selatan Rp2 triliun, Bolaang Mongondow Rp9 miliar dan Minahasa Utara Rp9 miliar.

“Daerah-daerah tersebut mendapatkan insentif fiscal karena capaiannya dalam mengendalikan inflasi,” tutur Prasmuko.

Kepala daerah yang mendapat insentif fiscal, ucapnya, karena dinilai mampu mengendalikan inflasi secara baik.

“Daerah yang secara aktif memantau dan mengendalikan pergerakan harga, terutama komoditas pangan seperti beras dan cabai yang menjadi pemicu inflasi diberikan reward sebesar Rp900 miliar. Dana itu, untuk peningkatan ketahanan pangan dan stabilitas harga,” tukas dia.

Baca Juga:  Oknum Asisten 3 Pemkot Bitung Diduga Langgar Netralitas Pilkada Hilang di Aplikasi SBT, MenPAN-RB Janji akan Cek ke BKN RI

High Level Meeting TPID Sulut turut dihadiri Wakil Gubernur Sulut Steven Kandouw, para kepala daerah dan pejabat terkait lainnya. (***/Jrp)

Yuk! baca berita menarik lainnya dari MANADO NEWS di GOOGLE NEWS dan Saluran WHATSAPP
Example 120x600

PG99

PG99

PG99

PG99