Berita TerbaruBerita UtamaTomohon

Johnny Runtuwene Sosialisasikan Propemperda di Kakaskasen

×

Johnny Runtuwene Sosialisasikan Propemperda di Kakaskasen

Sebarkan artikel ini

TOMOHON, MANADONEWS.CO.ID – Wakil Ketua DPRD Kota Tomohon Drs, Johnny Runtuwene DEA menghadiri Sosialisasi pembentukan Peraturan daerah (Sospemperda) sekaligus bertindak sebagai narasumber bersama Kabag Hukum Setdakot Tomohon Berny mambu SH, MH, bertempat di Terung Tete Kelung, Kakasksen, Jumat (08/122/2023).

Pada sosialisasi Propemperda tahun 2024 yang dihadiri perwakilan masyarakat Kakaskasen Raya itu, politisi yang akrab disapa Jonru itu memaparkan wacana pembuatan pupuk cair mengkonversi limbah Panas Bumi yang dikelolah oleh PGE Lahendong.

MANTOS MANTOS

Hal itu, kata Jonru, adanya fakta yang masih terlihat hingga saat ini yakni petani yang kesulitan memperoleh pupuk bersubsidi.

Wacana itu, kata Jonru, hasil dari dari kunker beberapa waktu lalu di sejumlah Kementerian terkait.

Baca Juga:  Jemsy Tuju JIPS Ajak Pers Berperan Positif di Tahapan Pilkada 2024

“Sejauh ada ketersediaan SDM dan fasilitas pendukung ternyata pembuatan pupuk mandiri bisa dilakukan,” terangnya.

Turut hadir Kepala Bagian Persidangan DPRD Tomohon Nyoman Nirmala SH, perwakilan masyarakat dan undangan terkait lainnya.

Yuk! baca berita menarik lainnya dari MANADO NEWS di GOOGLE NEWS dan Saluran WHATSAPP
Example 120x600