Berita TerbaruBerita UtamaManado

TAPD Sulut bersama Banggar DPRD Finalisasi KUA-PPAS APBD 2026

×

TAPD Sulut bersama Banggar DPRD Finalisasi KUA-PPAS APBD 2026

Sebarkan artikel ini
Listen to this article

 

Manadonews.co.id – Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), yang dipimpin oleh Plt. Sekretaris Provinsi (Sekprov) Thalis Gallang, telah menuntaskan rapat akhir bersama Badan Anggaran (Banggar) DPRD Sulut, Senin (17/11/2025).

MANTOS MANTOS

Pertemuan ini berhasil memfinalisasi Kebijakan Umum Anggaran dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (KUA-PPAS) APBD Tahun Anggaran 2026.

Sekprov Tahlis Gallang menyoroti perlunya upaya keras untuk menyeimbangkan alokasi program dengan realitas fiskal daerah yang menghadapi penurunan signifikan Dana Transfer Pusat hingga ratusan miliar rupiah.

Rapat menyepakati alokasi prioritas 2026, yang mencakup optimalisasi belanja memangkas anggaran non-esensial untuk menopang delapan program strategis Pemprov, serta peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD) untuk memitigasi dampak pengurangan dana pusat.

Baca Juga:  Pangdam XIII/Merdeka Tegaskan Kemanunggalan Rakyat pada Upacara Hari Juang TNI AD

Setelah rampung di tingkat legislatif, dokumen KUA-PPAS APBD 2026 akan segera dibawa ke Rapat Paripurna DPRD Sulut. Paripurna dijadwalkan digelar besok, Selasa, 18 November 2025, pukul 13.00 WITA, untuk agenda penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) antara Eksekutif dan Legislatif.

MoU ini akan menjadi dasar penyusunan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) APBD 2026. (Jrp)

Yuk! baca berita menarik lainnya dari MANADO NEWS di GOOGLE NEWS dan Saluran WHATSAPP

ligaciputra

ligafinal

situs toto

indobet365

toto22

toto21

toto21