Berita TerbaruBerita UtamaManadoPemerintahan

Asisten I Setdaprov Sulut: Saya Pernah jadi Sopir Karo

×

Asisten I Setdaprov Sulut: Saya Pernah jadi Sopir Karo

Sebarkan artikel ini
Roy Mewoh
Roy Mewoh
Roy Mewoh seang pimpin apel kerja ASN tadi pagi

MANADO, MANADONEWS – Sejak berkarier sebagai birokrat di jajaran lingkup Pemerintah Provinsi Sulut dari tahun 1985 lalu, Kepala Badan Lingkungan Hidup Provinsi Sulut Drs Roy Mewoh DEA, pernah menjadi sopir Kepala Biro (Karo) Pemerintahan Umum (PUM).

Hal itu diungkapkan Memoh saat memipim apel kerja ASN lingkup Ke-Asistenan Pemerintahan dan Kesra Setda Provinsi Sulut, Senin (14/11) pagi tadi.

MANTOS MANTOS

Mewoh yang kini dipercayakan Gubernur Olly Dondokambey SE sebagai Plh Asisten Pemerintahan dan Kesra mengantikan Drs Jhon Palandung MSi yang dipercayakan sebagai Pj. Bupati Kepulauan Sangihe.

“Saya pernah menjadi sopir kepala biro, pemerintahan umum mulai dari Pak Lumingkewas hingga Drs NS Sinyal,” katanya.

Selanjutnya dirinya mendapat kesempatan mengikuti Studi di APBDN Manado. Selesai study tak lama kemudian dipercayakan menjadi Kasubag di Biro PUM semala bertugas di Keasistenan 1 dirinya pernah menjabat kasubag perangkat Daerah, Kasubag perangkat Desa, Kabag Pemuda dan Peranan Wanita, Kabag Olah Raga Biro Sosial. Selanjutnya dipercayakan sebagai Wakadis Pora, Kadis Pora, Staf Ahli Gubenur, Kasad Pol PP, serta mengikuti seleksi Sekprov Sulut.

Baca Juga:  MenPAN-RB Rini Widyantini, Birokrat Low Profile yang Menjejaki Karir dari Bawah

“Saya memang dibesarkan di keasistenan ini. Maka saya minta adanya kerjasama yang baik dari suruh ASN. Karena Keasistenan ini merupakan ujung tombak tugas-tugas pemerintahan di sulut. Tugas surga dan dunia ada di sini. Saya keluar nanti menjadi pejabat esselon 2,” ujarnya.

Karena itu Dia minta ciptakan harmonisasi kerja antara bawahan dan pimpinan. Kalu minta ijin kaseh tau pada pimpinan, saya harapkan bagi pejabat struktural sebagai  ujung tombak dapatvbekerja keras, kerja cersa san kerja tuntas, jika surat-surat sudah mendapat disposisi pimpinan jangan di tahan-tahan, segera di selesaikan dengan baik. Paling lambat 1 minggu, agar kita tidak ditegur oleh pimpinan. Jika sekarang boleh di percayakan sebagai pejabat Ess 2 itu merupakan bukti dari hasil kinerja dan loyalitas terhadap pimpinan.

Baca Juga:  Diduga Asal Jadi, Jembatan Pinokalan Terancam Ambruk

Hadir Karo Perintahan dan Humas Dr Jemmy Kumendong MSi, Karo Hukum Glady Kawatu SH MSi, Karo Kesra dr Bahagia Moloagow MKes serta para pejabat Eaelon III dan IV.

Yuk! baca berita menarik lainnya dari MANADO NEWS di GOOGLE NEWS dan Saluran WHATSAPP
Example 120x600

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Terbaru

Manadonews.co.id – Pelantikan dan pengucapan janji pimpinan anggota DPRD Sulut dari Partai Demokrat ditunda. Sebelumnya diagendakan pelantikan wakil ketua DPRD Royke Anter menggantikan Billy Lombok sisa masa jabatan 2024-2029 dalam…