Berita TerbaruBerita UtamaMitra

Bupati James Sumendap Pantau Gladi Resik Paskibraka Mitra

×

Bupati James Sumendap Pantau Gladi Resik Paskibraka Mitra

Sebarkan artikel ini
Bupati James Sumendap didampingi Kapolres AKBP Arya Perda saat memimpin gladi resik Paskibraka Mitra

Mitra, MANADONEWS – Bupati James Sumendap SH pantau langsung gladi resik Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Kabupaten Minahasa Tenggara (Mitra).

“Spontan saja saya meminta gladi resik untuk melihat kesiapan Paskibraka. Saya melihat tinggal mental saat pelaksanaan yang perlu dimantapkan lagi,” kata Sumendap, Senin (14/8/2017).

MANTOS

Kepala Kepolisian Resort (Kapolres) Minsel/Mitra AKBP Arya Perdana yang turut hadir pada kesempatan tersebut, juga memberikan motivasi kepada para Paskibraka. “Pada saat upacara tak lebih dari 17 menit. Jangan sampai usaha selama beberapa bulan gagal dengan 17 kurang dari 17 menit,” ujar Perdana yang juga Purna Paskibraka DKI Jakarta.

Menurut Arya, Paskibraka Mitra tak hanya membawa nama baik daerah. “Kalian membawa nama baik semua Paskibraka, jadi jika kalian gagal semua Paskibraka di Indonesia juga akan malu,” pesannya. (Geri)

Yuk! baca berita menarik lainnya dari MANADO NEWS di GOOGLE NEWS dan Saluran WHATSAPP
Baca Juga:  Kodim 1301/Sangihe Gelar Penanaman Mangrove, Pemeriksaan Kesehatan Gratis, dan Bazar Murah di Tabukan Utara
Berita Terbaru

MANADO,MANADONEWS.CO.ID- Kodam XIII/Merdeka menggelar Rapat Pimpinan (Rapim) evaluasi kinerja satuan jajaran Kodam XIII/Merdeka tahun 2025. Rapim dipimpin langsung Pangdam XIII/Merdeka Mayjen TNI Mirza Agus, Rabu (14/1/2026) di Ruang Yudha Makodam…

ligaciputra

ligafinal

situs toto

indobet365

toto22

toto21

toto21