Berita TerbaruBerita UtamaMinutPemerintahan

Adanya Laporan Masyarakat, Dirut PUD Klabat Sidak Pasar-Pasar di Minut

×

Adanya Laporan Masyarakat, Dirut PUD Klabat Sidak Pasar-Pasar di Minut

Sebarkan artikel ini

AIRMADIDI, MANADONEWS – Berdasarkan laporan dari masyarakat tentang adanya pungutan atau tagihan mandor pasar yang tidak sesuai Retrebusi PUD Klabat. Maka, Direktur Utama (Dirut) PUD Klabat Estrella Tacoh SE langsung turun kepasar-pasar dan langsung cek.

Dirut PUD Klabat Estrella Tacoh SE memperjelas, kalau penagihan di setiap pasar yang di Minut harus sesuai Retribusi yang sudah diterapkan oleh Pemerintah atau PUD Klabat.

MANTOS

“Saya sudah sidak di pasar Kauditan, Sukur, Airmadidi, Kema, dan Likupang. Ternyata laporan dari masyarakat memang benar adanya laporan pungutan, “ujar Tacoh, kepada manadonews.co.id, Senin (26/2).

Tacoh juga mempertegas bagi setiap Kepala pasar bekerja sesuai aturan, kalau masih kedapatan lagi saya tidak segan-segan pecat.

Baca Juga:  Peringati HUTnya ke-64, Kowad Kodam XIII/Merdeka Gelar Ziarah ke TMP Manado

“Saya akan uji petik dan rolling kalau masih kedapatan dan tidak segan-segab saya pecat atau ganti, “tegas Tacoh.

Dirut juga menambahkan, setiap Kapas maupun mandor pasar sudah dapat gaji dari PUD Klabat, dan jangan sama sekali meminta kepada masyarakat atau bikin susah rakyat.

“Kapas dan mandor sudah mendapat gaji, kenapa harus meminta uang lebih kepada pedagang. Harusnya setor dikantor sesuai retribusi dan jangan cuma memperkaya diri sendiri, “pungkasnya.(aso)

Yuk! baca berita menarik lainnya dari MANADO NEWS di GOOGLE NEWS dan Saluran WHATSAPP
Berita Terbaru

MANADO,MANADONEWS.CO.ID- Kodam XIII/Merdeka menggelar Rapat Pimpinan (Rapim) evaluasi kinerja satuan jajaran Kodam XIII/Merdeka tahun 2025. Rapim dipimpin langsung Pangdam XIII/Merdeka Mayjen TNI Mirza Agus, Rabu (14/1/2026) di Ruang Yudha Makodam…

ligaciputra

ligafinal

situs toto

indobet365

toto22

toto21

toto21