Berita UtamaMitra

Memasuki Babak Akhir, Besok Pansel Serahkan Hasil Seleksi Sekda Ke Bupati 

×

Memasuki Babak Akhir, Besok Pansel Serahkan Hasil Seleksi Sekda Ke Bupati 

Sebarkan artikel ini

MITRA, ManadoNews.co.idSeleksi terbuka jabatan pimpinan tinggi pratama sekretaris daerah (Sekda) Kabupaten Minahasa Tenggara (Mitra), memasuki babak akhir.

Diungkapkan Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Mitra, Dra Marie Makalow, seluruh tahapan dalam proses seleksi telah selesai dilaksanakan dan berjalan dengan baik.
“Besok, Rabu (3/6/2020), panitia seleksi (Pansel) akan menyerahkan hasilnya kepada bupati,” ungkap Makalow saat bersua dengan wartawan di Zabbua Cafe Ratahan, Selasa (2/6/2020).

MANTOS

Lebih lanjut Makalow menjelaskan, nantinya hasil yang akan diserahkan Pansel sudah ada urutan atau raking dari masing-maising peserta sesuai hasil penilaian pada seluruh tahapan tes, baik itu asessment, pembutan makalah, wawancara, termasuk rekam jejak dan lainnya.

Baca Juga:  Ringankan Beban Masyarakat, Kodam XIII/Merdeka Gelar Jumat Berkah

“Dan sesuai jadwal, hasil seleksi ini akan diumumkan secara resmi oleh Pansel pada tanggal 4 Juni 2020,” tukas Makalow sembari menyebutkan bahwa hasil penilaian Pansel sudah diketahui masing-masing peserta.

Diketahui, ada tiga nama pejabat yang tersisa dalam seleksi terbuka jabatan pimpinan tinggi pratama Sekda Mitra. David Lalandos AP. MM, Djelly Waruis SPt. MM, Drs Piether Owu.

(gerimokobimbing)

Yuk! baca berita menarik lainnya dari MANADO NEWS di GOOGLE NEWS dan Saluran WHATSAPP
Agama

MINUT,MANADONEWS.CO.ID- Komandan Korem 131/Santiago Brigjen TNI Martin Susilo Martopo Turnip mengikuti ibadah syukur Natal dan Tahun Baru, yang diselenggarakan oleh Pemerintah Kabupaten Minahasa Utara, Selasa (13/1/2026) bertempat di Pendopo Kantor…

ligaciputra

ligafinal

situs toto

indobet365

toto22

toto21

toto21