Berita UtamaMinahasa

ROR-RD Teken Adendum MoU Surat Perjanjian Kredit Pinjaman dengan BSG Cabang Tondano

×

ROR-RD Teken Adendum MoU Surat Perjanjian Kredit Pinjaman dengan BSG Cabang Tondano

Sebarkan artikel ini

TONDANO, MANADONEWS.CO.ID – Bupati Minahasa Dr. Ir. Royke Octavian Roring, M.Si bersama Wakil Bupati, Robby Dondokambey, S.Si (ROR-RD) menandatangani Adendum Memorandum of Understanding (MoU) Surat Perjanjian Kredit Pinjaman dengan Bank Sulutgo Cabang Tondano yang diwakili Pimpinan Cabang Rona Sigarlaki, Selasa (11/5).

Penandatanganan yang dilakukan di Rumah Dinas Bupati Minahasa itu disaksikan notaris, Stientje Ambat, SH.

MANTOS

Bupati Royke Roring dalam sambutannya mengatakan, MoU yang sudah ditandatangani dua tahun silam itu disesuaikan untuk poin jangka waktu pinjaman.

“Untuk adendum ini kita menunggu rekomendasi gubernur dan izin Mendagri,” terang Bupati Roring.

Lanjutnya, tidak tertutup kemungkinan juga akan ada adendum berikut, misalnya untuk nilai pinjaman, dari yang ada sekarang ini Rp. 120 miliar untuk pembiayaan pembangunan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD).

Baca Juga:  Bazar Murah dan Baksos Warnai Peringatan HUT ke-80 TNI di Manado

“Saya berharap MoU ini boleh jadi berkat bagi pemerintah dan rakyat Minahasa juga Sulawesi Utara mengingat pentingnya pembangunan rumah sakit ini,: tuturnya.

Sementara Pincab BSG Tondano mengatakan pinjaman yang diberikan ini jadi bukti konkrit bahwa BSG Tondano mau mendukung dan membantu pembangunan di Kabupaten Minahasa.

Turut hadir menyaksikan penandatanganan MoU tersebut, Sekdakab Minahasa Frits Muntu, S.Sos, Inspektur Alva Montong, Kepala BPKAD Donal Wagey, Kepala Bapelitbangda Philip Siwi, Kabag Prokopim Johnny Tendean dan Staf Khusus Bupati Wilford Siagian.

Yunita Rotikan

Yuk! baca berita menarik lainnya dari MANADO NEWS di GOOGLE NEWS dan Saluran WHATSAPP
Berita Terbaru

MANADO,MANADONEWS.CO.ID- Kodam XIII/Merdeka menggelar Rapat Pimpinan (Rapim) evaluasi kinerja satuan jajaran Kodam XIII/Merdeka tahun 2025. Rapim dipimpin langsung Pangdam XIII/Merdeka Mayjen TNI Mirza Agus, Rabu (14/1/2026) di Ruang Yudha Makodam…

Agama

MINUT,MANADONEWS.CO.ID- Komandan Korem 131/Santiago Brigjen TNI Martin Susilo Martopo Turnip mengikuti ibadah syukur Natal dan Tahun Baru, yang diselenggarakan oleh Pemerintah Kabupaten Minahasa Utara, Selasa (13/1/2026) bertempat di Pendopo Kantor…

ligaciputra

ligafinal

situs toto

indobet365

toto22

toto21

toto21