Berita TerbaruMinahasa

Danramil 1302-09/Langowan Bantu Evakuasi Penemuan Mayat Lansia

×

Danramil 1302-09/Langowan Bantu Evakuasi Penemuan Mayat Lansia

Sebarkan artikel ini

Tondano, Manadonews.co.id – Plh Danramil 1302-09/Langowan Pelda Jhony Runtuwene turun langsung membantu evakuasi mayat wanita yang ditemukan dalam rumah, Senin (28/2/2022) di Desa Walantakan, Kecamatan Langowan Utara,Kabupaten Minahasa, Sulawesi Utara.

Penemuan jenazah yang diketahui identitasnya itu bernama Devtje kesehariannya bekerja sebagai petani tersebut berawal dari kecurigaan keluarganya yang sudah tidak melihat korban beberapa hari terakhir ini, sehingga pihak keluarga beinisiatif untuk membuka pintu yang sejak hari Sabtu malam tertutup rapat dan ternyata wanita yang sudah lanjut usia (Lansia) dan lama menjanda itu ditemukan dalam keadaan terbujur kaku di atas kursi didalam rumah tersebut.

MANTOS

Plh Danramil 1302-09/Langowan Pelda Jhony Runtuwene kepada tim media center Kodim 1302/Minahasa menyampaikan bahwa berdasarkan keterangan keluarga, almarhumah sudah lama tinggal sendiri dan tidak memiliki anak, artinya di rumah Almarhumah tinggal sendiri, Jelasnya.

Baca Juga:  Bupati Sangihe dan Pimpinan DPRD Lakukan Sidak di RSD Liun Kendage Tahuna

Pelda Jhony juga menuturkan bahwa Almarhumah sudah lama menderita sakit, pihak keluarga tidak berkenan untuk dilakukan pemeriksaan lebih lanjut atau otopsi karena menurut keluarga almarhumah ini sudah lama menderita penyakit asam lambung yang akut dan keluarga meyakini kematiannya disebabkan oleh penyakit tersebut sehingga pihak keluarga sudah mengikhlaskan kejadian ini.

” Saya atas nama pribadi dan keluarga serta seluruh anggota Koramil 1302-09/Langowan turut berduka cita dan berbelasungkawa semoga almarhumah mendapatkan tempat yang terbaik di sisi yang maha kuasa “Pungkasnya.

(Dim1302/Min/Regina.TS)

 

 

Yuk! baca berita menarik lainnya dari MANADO NEWS di GOOGLE NEWS dan Saluran WHATSAPP
Berita Terbaru

MANADO,MANADONEWS.CO.ID- Kodam XIII/Merdeka menggelar Rapat Pimpinan (Rapim) evaluasi kinerja satuan jajaran Kodam XIII/Merdeka tahun 2025. Rapim dipimpin langsung Pangdam XIII/Merdeka Mayjen TNI Mirza Agus, Rabu (14/1/2026) di Ruang Yudha Makodam…

ligaciputra

ligafinal

situs toto

indobet365

toto22

toto21

toto21