AgamaBerita TerbaruBerita UtamaSulawesi Utara

Pnt Rio Dondokambey: Terima Kasih

×

Pnt Rio Dondokambey: Terima Kasih

Sebarkan artikel ini

Manado, MANADONEWS –
Nominasi Ketua-ketua Bapa, Ibu, Pemuda, Remaja dan Anak (BIPRA) Sinode GMIM telah diumumkan, Jumat (11/3).

Sesuai prediksi, nama Pnt Rio Dondokambey, menjadi nomor 1 di daftar nominasi Komisi Kategorial Pemuda Sinode GMIM.

MANTOS

Ketua Pemuda GMIM Rut Suwaan ini  diusulkan oleh 969 jemaat. Para nominasi ini diumumkan Gubernur Sulut Olly Dondokambey selaku Ketua Umum Pemilihan BPMS, BIPRA dan Lansia Sinode GMIM 2022.

Gubernur Olly yang pada kesempatan itu didampingi Ketua Sinode GMIM Pdt Hein Arina, Wagub Sulut Steven Kandouw serta Sekprov  Asiano Gemmy Kawatu sempat tersenyum kala mengumumkan nama Rio Dondokambey.

“Siapa pak itu,” celetuk salah seorang anggota Panitia di Aula Kantor Sinode GMIM

Baca Juga:  Danrindam XIII/Merdeka Berikan Briefing Latihan Terintegrasi Satuan Jajaran Kodam Kodam XIII/Merdeka

“Rio Alexander,” ucap Olly Dondokambey sembari tersenyum tanpa menyebut marga di sambut tawa segenap panitia.

Sementara itu, Pnt Rio Dondokambey menyampaikan terima kasih atas dukungannya. Ungkapan ini diposting lewat IG Story miliknya.

“Terima kasih untuk teman-teman yang sudah berkenan mendukung dalam dalam doa dan nominasi,” tulis Rio Dondokambey.

Sebelumnya dalam beberapa kesempatan, Pnt Rio Dondokambey tak menampik terkait dukungan terhadapnya menjadi Ketua Pemuda Sinode GMIM.

“Kalau mau pilih syukur, kalau tidak juga tidak apa-apa,” kata dia.

Namun, ia memilih mengalir saja seperti biasa. “Yang penting sesuai tata gereja,” ujar ketua komisi pemuda wilayah Kalawat II periode 2022-2027 itu.

Belakangan ini juga, Pnt Rio banyak diberikan tanggung jawab pelayanan, ia berhasil menjalankan dengan penuh tanggung jawab.

Baca Juga:  Ny Lely Mirza Agus Dikukuhkan Sebagai Ibu Raksakarini Sri Sena Daerah XIII/Merdeka

Semisal ketika diberi tanggung jawab pelayanan sebagai Ketua Panitia Pemilihan Remaja Teladan GMIM, melalui rangkaian kegiatan cukup panjang, acara itu berlangsung sukses

Selanjutnya Rio kembali dipercaya menjadi Ketua Tim Kerja Katekisasi Pelsus GMIM Periode 2022-2026, kegiatan yang berlangsung sepekan itu pun sukses dihelat.

Terakhir, Pnt Rio juga sukses sebagai Ketua Panitia Perkemahan Karya Pemuda Gereja 2021.

(Youngky)

Yuk! baca berita menarik lainnya dari MANADO NEWS di GOOGLE NEWS dan Saluran WHATSAPP

ligaciputra

ligafinal

situs toto

indobet365

toto22

toto21

toto21