Berita UtamaManado

Welly Titah: Setetes Darah Kita, Selamatkan Nyawa Sesama

×

Welly Titah: Setetes Darah Kita, Selamatkan Nyawa Sesama

Sebarkan artikel ini

MANADO, MANADONEWS – Cukup lama tak mendengar kabarnya. Pasca Pilkada serentak 2018 selesai, sosok yang satu ini, cukup jauh dari hingar-bingar dunia politik.

Welly Titah nampaknya kembali sibuk menjalani dunia usaha yang sudah lama dirintisnya. Bukan hanya itu, sosok pengusaha ini kerap aktif mengikuti kegiatan sosial kemasyarakatan.

MANTOS

Ya, Ko’ Poka spaan akrab Welly Titah, sebelumnya memang memiliki jiwa sosial yang sangat tinggi. Belum lama ini saja, suami Henny Hongwijoyo mengikuti aksi donor darah. Kegiatan tersebut dalam rangka peringatan HUT ke 65 GPdI Nazareth Pattynama.

Diketahui, donor darah merupakan kegiatan amal yang memiliki nilai sosial tinggi. Sebab darah yang didonorkan akan digunakan oleh pasien yang membutuhkan. Bahkan darah yang telah didonorkan dapat menyelamatkan jiwa pasien. “Puji Tuhan. Saya baru saja mengikuti donor darah,” ucapnya saat dihubungi wartawan.

Baca Juga:  Ketua DPRD Sangihe Ferdy Sondakh Beri Semangat untuk Atlet Tinju di Porprov Manado

Dia pun mengakui, banyak keuntungan diri yang diperoleh dari mendonorkan darah untuk kesehatan diantaranya. Selain itu, kesan yang didapat, adanya kesadaran dalam diri akan pentingnya persaudaraan dan saling tolong-menolong antar sesama manusia. “Setetes darah kita, selamatkan nyawa sesama,” tutur dia.

Dia berharap, apa yang dilakukan memberikan manfaat yang besar. “Mudah-mudahan, darah yang didonorkan nantinya dapat bermanfaat untuk pasien yang membutuhkan,” tukasnya.

(YOUNGKY)

Yuk! baca berita menarik lainnya dari MANADO NEWS di GOOGLE NEWS dan Saluran WHATSAPP
Berita Terbaru

MANADO,MANADONEWS.CO.ID- Kodam XIII/Merdeka menggelar Rapat Pimpinan (Rapim) evaluasi kinerja satuan jajaran Kodam XIII/Merdeka tahun 2025. Rapim dipimpin langsung Pangdam XIII/Merdeka Mayjen TNI Mirza Agus, Rabu (14/1/2026) di Ruang Yudha Makodam…

Agama

MINUT,MANADONEWS.CO.ID- Komandan Korem 131/Santiago Brigjen TNI Martin Susilo Martopo Turnip mengikuti ibadah syukur Natal dan Tahun Baru, yang diselenggarakan oleh Pemerintah Kabupaten Minahasa Utara, Selasa (13/1/2026) bertempat di Pendopo Kantor…

ligaciputra

ligafinal

situs toto

indobet365

toto22

toto21

toto21