AMURANG, MANADONEWS – Bocah 12 tahun nekat mengakhiri nyawanya dengan cara gantung diri. Kejadian menghebohkan ini terjadi di desa Tawaang Barat Kecamatan Tenga Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel), Jumat (1/7) sore tadi. Diketahui Bocah berinisial (DP), merupakan warga desa tersebut. Kejadian ini menggemparkan masyarakat, serta menjadi bahan pembicaraan warga Minsel, terlebih diberbagai…
Minsel
Pemkab Minsel Siap Bangun Minsel Respon Center
AMURANG, MANADONEWS – Pemkab Minsel di bawah kendali Bupati Christiany Eugenia Paruntu dan Wakil Bupati Frangky Wongkar terus berusaha melakukan terobosan dalam rangka memajukan Kabupaten Minahasa Selatan. Kali ini Pemkab Minsel melalui Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ( BAPPEDA) siap untuk membangun Minsel Respon Center. Tujuan Minsel Respon Center (MRC) ini adalah untuk menjawab segala permasalahan dan kebutuhan baik masyarakat maupun pemerintahan di Minsel. Kepala Bappeda melalui Kabid Fisik dan Prasarana Roly Makauli menjelaskan, ” konsep Minsel Respon Center (MRC) sudah dimasukkan dalam perencanaan pembangunan daerah. Tentunya untuk membangun MRC ini dibutuhkan fasilitas yang menunjang, karena seluruh informasi tentang Kabupaten Minsel akan tersimpan di sini”. “Nantinya akan ada tim khusus yang akan mengendalikan MRC ini. Tim ini terdiri dari orang-orang yang ahli di bidang masing-masing, baik bidang IT, ekonomi, pertanian,” tambah Makauli. Devi…
Jelang Hari Raya Idul Fitri Polres Minsel Gelar Operasi Ramadhaniyah
AMURANG,- Mendekati Hari Raya Idul Fitri, Polres Minsel menggelar operasi pengamanan dan pelayanan. Operasi ini diberi nama Operasi Ramadhaniyah. Operasi Ramadhaniyah ini bukan hanya digelar sebelum Idul Fitri tapi juga digelar sampai sesudah Idul Fitri. Ketika dihubungi manadonews, Kapolres Minsel yang diwakili Kabag Ops Polres Minsel Kompol Achmad Sutrisno, SE mengatakan Operasi Ranadhaniyah ini berlangsung dari tanggal 30 Juni – 15 Juli 2016. ” Operasi Ramadhaniyah ini dilaksanakan selama 15 hari. Dari mulai hari ini 30 Juni – 15 Juli. Tujuan operasi ini agar supaya masyarakat yang akan mudik dan merayakan Idul Fitri bisa beraktifitas dengan tenang. Juga memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat. Polres Minsel juga menyediakan 2 pos pelayanan dan 3 pos pengamanan untuk menunjang operasi Ramadhaniyah ini,” jelas Sutrisno. Devi Karamoy
Gubernur Tandatangani Deklarasi Kampung Bebas Tarkam di Tompasobaru
TOMPASOBARU, MANADONEWS – Gubernur Sulut Olly Dondokambey menandatangani deklarasi Kampung Bebas Tarkam di Tompasobaru Satu, Selasa (28/6). Penandatanganan dilakukan bersamaan dengan kegiatan perkemahan karya pemuda GMIM Rayon Minahasa Selatan I…
Wakil Bupati Frangky Wongkar Hadiri HUT Jemaat BETEL Dan HUT Desa Lompad Baru
AMURANG.- Wakil Bupati Frangky Wongkar Senin (27/6) kemarin diundang menghadiri acara Hari Ulang Tahun ke 60 Jemaat GMIM BETEL dan Hari Ulang Tahun ke 60 Desa Lompad Baru Kecamatan Ranoyapo. Dalam rangkaian HUT Jemaat GMIM BETEL dan HUT Desa Lompad Baru Wakil Bupati Frangky Wongkar mewakili Bupati Tetty Paruntu meresmikan Gedung Menara Gereja BETEL Lompad Baru. Dalam sambutannya Frangky Wongkar mengucapkan selamat bersyukur kepada masyarakat dan jemaat Lompad Baru. “Pemerintah juga berharap dengan momen syukur ini kiranya semakin memantapkan komitmen masyarakat dan jemaat dalam memberikan pelayanan terbaik bagi Tuhan dan sesama,” tambah Wongkar. Acara ibadah ini dipimpin Pdt. Dr. Hein Arina M. Th dan dihadiri oleh seluruh undangan dan jemaat Lompad Baru. …
Gubernur Olly Dondokambey Launching Media Online ManadoNews
MANADO, Manadonews.co.id .- Disela-sela kesibukannya sebagai Gubernur Sulut, Olly Dondokambey meluangkan waktu untuk melaunching media online ManadoNews di Jalan Wakeke, Minggu (26/6). Dalam acara launching ManadoNews, Olly Dondokambey ditemani…
Curah Hujan Tinggi, Pemkab Minsel Himbau Warga Waspada Bencana
AMURANG, MANADONEWS – Akhir-akhir ini curah hujan di wilayah Kabupaten Minahasa Selatan begitu tinggi. Intensitas hujan yang tinggi beberapa hari terakhir ini tentunya bisa menjadi peringatan bagi warga Minsel…
Hujan Lebat di Minsel, Air Bertamu ke Jalan Protokol
AMURANG, MANADONEWS – Hujan lebat yang mengguyur wilayah Minahasa Selatan (Minsel) sejak siang kemarin hingga, Selasa (21/6) pagi ini mengakibatkan sejumlah titik jalan protokol tergenang air setinggi lutut orang dewasa….
Hadiri HUT ke- 50 GMIM Tesalonika Buyungon, Bupati CEP Resmikan Gedung Serbaguna
AMURANG, MANADONEWS – Jemaat GMIM Tesalonika Buyungon bersuka cita. Senin (20/6), mereka merayakan HUT jemaat ke-50. Sukacita makin lengkap dengan kehadiran Bupati Minsel Christiany Eugenia Paruntu (CEP dan wakil Bupati…
Bupati Tetty Paruntu Hadiri Pelantikan Pengganti Antar Waktu Anggota Dewan Kabupaten Minsel
AMURANG, MANADONEWS – Bupati Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel) Christiany Eugenia Paruntu (CEP) menghadiri Rapat Paripurna Istimewa pengambilan Sumpah Janji anggota DPRD Kabupaten Minsel Pengganti Antar Waktu (PAW), Senin (20/6). Rapat…
CEP Buka Puasa Bersama Warga Muslim Sapa Raya
AMURANG, MANADONEWS – Bupati Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel) Christiany Eugenia Paruntu (CEP) melakukan Safari Ramadhan ke wilayah Kecamatan Tenga, Sabtu (18/6). Bersama unsur Forkopimda, Bupati CEP mengunjungi Umat muslim di…
Bupati Minsel Berbagi Kasih dengan Warga Muslim Tatapaan
AMURANG, MANADONEWS – Perhatian Bupati Minahasa Selatan (Minsel) Christiany Euginia Paruntu (CEP) kepada warga muslim diperlihatkan saat menggelar safari ramadhan. Saat berkunjung ke Desa Arakan dan Desa Bajo Kecamatan Tatapaan,…
Tetty Paruntu Perjuangkan Pembangunan Taman Hutan Raya
JAKARTA, MANADONEWS – Niat dan tekad Christiany Eugenia Paruntu (CEP) untuk memajukan Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel) tidak ada matinya. Ketulusan niat Bupati yang akrab Tetty ini tentunya demi kesejahteraan rakyat…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.