
TOMOHON, MANADONEWS – Guna mengecek kondisi dan keberadaan kendaraan dinas (Kendis), Pemkot Tomohon melakukan Apel Kendaraan Dinas pemerintah Kota Tomohon, Kamis (12/1).
Pemeriksaan terhadap kendis roda dua dan tiga dilakukan di halaman kantor Walikota.
Pengecekan pendataan sebanyak 488 unit roda dua dan 15 unit roda tiga dengan total 503 kendis.
Satu persatu kendis diperiksa mulai dari kondisi fisik sampai kelengkapan surat.
Jenly