PolitikSulawesi Utara

Pilkada Sulut 2020, Masyarakat Diharapkan tak Percaya Black Campaign

×

Pilkada Sulut 2020, Masyarakat Diharapkan tak Percaya Black Campaign

Sebarkan artikel ini

SULUT,Manadonews.co.id-.Pilkada saat ini dalam tahapan Paslon, tentunya setiap pasangan calon berusaha tampil maksimal dalam memenuhi yang di syaratkan oleh penyelenggara pilkada.

Terkait pilkada, Gubernur Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) Olly Dondokambey mengingatkan agar pengguna digitalisasi untuk jauh dari Black Campaign.

MANTOS MANTOS

“Saya mengingatkan masyarakat tak percaya dengan Black Campaign,” ujar Olly.

Gubernur juga mengimbau dan mengajak kepada masyarakat sekalian untuk bersatu hati mensukseskan pilkada.

“Mari kita sukseskan pilkada serentak dengan
Jurdil, Luber, aman Covid-19 serta selalu mengedepankan kesatuan dan persatuan, beretika, bermoral dalam berpikir, berkata dan bertindak dengan tidak mengadu domba, menyebarkan berita bohong (hoax) dan ujaran kebencian,” tambahnya.

“Ayo wujudkan Sulut sebagai pelopor Pemilukada Damai,” pungkas Olly.
(Stvn)

Yuk! baca berita menarik lainnya dari MANADO NEWS di GOOGLE NEWS dan Saluran WHATSAPP
Baca Juga:  Yonzipur 19/YKN Tanggap Darurat Bantu Atasi Bencana Alam Banjir
Example 120x600
Berita Terbaru

MINAHASA,MANADONEWS.CO.ID- Komando Distrik Militer (Kodim) 1302/Minahasa menggelar acara tradisi lepas sambut dalam rangka pergantian jabatan Komandan Kodim (Dandim) dari Letkol Inf Mutakbir kepada Letkol Inf Bona Ventura Ageng Fajar Santoso,…