AIRMADIDI, MANADONEWS – Pemerintah kabupaten Minahasa Utara (Minut) bersama Kepolisian Resort (Polres) Minut adakan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU), untuk pengawasan, Pencegahan dan pengawalan terkait pengelolaan Dana Desa (Dandes) 2018,…
Berita Minut
Kapolres Minut Bantah Adanya Radikalisme di Likupang
Kapolres Minut Bantah Adanya Radikalisme di Likupang AIRMADIDI, MANADONEWS – Dengan adanya pernyataan dari Anggota DPRD Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) Netty Agnes Pantow (NAP) terkait ajaran radikalisme asal dari Aceh,…
Gudang di Kecamatan Kalawat Sebagian Tidak Memiliki Ijin
Airmadidi, ManadoNews – Masih banyak gudang yang ada di kabupaten Minahasa Utara (Minut) tidak memiliki Tanda Daftar Gudang (TDG). Karena setiap pelaku usaha yang akan berinvestasi di daerah Minut guna…
Hukum Tua Wenas Salurkan 54 Penerima Rastra
Airmadidi, ManadoNews – Program Presiden RI Ir. Joko Widodo untuk mengsejahterakan masyarakat menengah ke bawah dengan kategori Keluarga Minskin yang dituangkan dalam Keputusan Menteri Sosial no. 146 tahun 2013, Pemerintah…
Bupati VAP Panen Jagung Hibrida
AIRMADIDI,MANADONEWS,-.Pemerintah Kabupaten Minahasa Utara (Minut) menggenjot swasembada jagung. Adapun panen jagung ini dilakukan atas kerjasama Pemkab Minut dengan Balai Penelitian Pengembangan Pertanian Kementerian Pertanian dan Dinas Pertanian Provinsi Sulut….
VAP Yakin dengan Kompetensi Sekda Baru
AIRMADIDI, MANADONEWS – Dilantiknya Jemmy Kuhu sebagai Sekdakab oleh Bupati Minahasa Utara (Minut) Vonnie Anneke Panambunan(VAP) dapat menunjang lancarnya jalan pemerintahan. “Pelantikan ini untuk menyegarkan organisasi menghindari kesenjangan operasional sehingga…
Waspada Terkait ISIS, Julita Karuntu Ingatkan Warga Minut Bantu Aparat Keamanan
AIRMADIDI, Manadonews — Anggota Dewan Perwakikan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Minahasa Utara (Minut), Julita Jouke Karuntu mengingatkst kepada masyarakat Minut agar bersama sama membantu pihak Kepolisian dan TNI dalam melakukan…
Tubuh Dihujani Tebasan Parang, Warga Desa Warisa Meregang Nyawa
AIRMADIDI, MANADONEWS – Pembunuhan sadis menggemparkan warga Desa Warisa Kecamatan Talawaan, Kabupaten Minahasa Utara(Minut). Adalah korban berinisial JG alias Joni(48) warga Desa Warisa harus meregang nyawa setelah tubuhnya dihujani tebasan…
Pesta Ulang Tahun di Kawangkoan Bawah Ricuh, Polisi Buru Pelaku
AIRMADIDI, MANADONEWS– Kemeriahan pesta ulang tahun salah seorang warga di Desa Kawangkoan Bawah, Kecamatan Kalawat, Minahasa Utara (Minut), Rabu (22/02) tengah malam, berujung ricuh. Pasalnya, sekelompok anak muda yang mengenakan…
Desa Mapanget Rayakan HUT Ke-235
AIRMADIDI, MANADONEWS- Wakil Bupati minahasa Utara Joppi Lengkong meresmikan kantor Desa dan PAUD Desa Mapanget, selain itu, peresmian ini juga dirangkaikan dengan hut Desa Mapanget yang ke 235. Dalam acara…
Penikaman di Desa Kulu Wori, Polisi Buru Pelaku Pengangguran
AIRMADIDI, MANADONEWS– Nasib malang dialami lelaki bernama Herol Lahiang (25) seorang sopir, warga Desa Kulu Jaga VII Kecamatan Wori, Kabupaten Minahasa Utara, korban penganiayaan yang dilakukan oleh tersangka lelaki FT…
Polres Minut Berbagi Darah Dihari Valentine
AIRMADIDI, MANADONEWS- kebanyakan orang di seluruh dunia merayakan hari Valentine Day yang diperingati tanggal 14 Februari sebagai hari kasih sayang yang dirayakan kebanyakan orang diseluruh dunia. Khususnya bagi yang punya…
Miris, Rumah Pribadi dijadikan Kantor Hukum Tua Lembean
AIRMADIDI, MANADONEWS- Kantor Hukum Tua lembean harus mendapatkan sorotan dari Bupati dan Wakil Bupati Minut terhadap bawahannya. Yakni, Hukum Tua yang tidak menggunakan fasilitas kerja yang sudah disediakan oleh Pemkab…
Jumat Bersih Lanudal bersama Warga
AIRMADIDI, MANADONEWS-Dalam rangka Bakti Sosial, TNI Angkatan Laut bersama Pemerintah Kecamatan Talawaan melaksanakan kegiatan bersih-bersih yang dipusatkan di Desa Mapanget Jumat (3/2). “Ini kerjasama dengan TNI Angkatan Laut dalam rangka…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.