Manado – Rio Dondokambey secara aklamasi terpilih sebagai Ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kota Manado untuk periode 2021-2025 pada Musyawarah Olahraga Kota (Musorkot) di Grand Whiz Hotel Manado, Sabtu…
Tonny rawung

Pelantikan Pengprov POSSI Sulut akan Digelar di Bawah Air
Manado – Ada hal menarik tengah disiapkan Pengurus Provinsi (Pengprov) Persatuan Olahraga Selam Seluruh Indonesia (POSSI) Sulawesi Utara periode 2021-2025. Pengprov POSSI Sulut di bawah kepemimpinan Gregorius Tonny Rawung ini,…

Punya Nafas Panjang Tahan Lama Dalam Air, Yuk Ikut Lomba Ini!
Manado – Meski belum banyak diketahui orang, tapi ternyata olahraga selam bebas memiliki banyak penggemar di Provinsi Sulawesi Utara. Hal itu dibuktikan dengan digelarnya event dalam bentuk Kejuaraan Daerah (Kejurda)…

Andrei Angouw sebut Kegiatan Itu tak Pernah Ada
Manado – Media sosial hari ini diramaikan dengan beredarnya foto Ketua KPU Manado Jusuf Wowor menyerahkan sebuah dokumen kepada Walikota Manado terpilih Andrei Angouw didampingi Wakil Walikota Richard Sualang (AARS)….

PILKADA MANADO: Jangan Coba-coba! Selain Saksi, PDI Perjuangan juga Kerahkan Timsus di semua TPS
Manado – Jelang pelaksanaan Pilkada 9 Desember 2020, PDI Perjuangan terus bergerak menyiapkan infrastukrur dalam rangka memenangkan pasangan calon Walikota dan Wakil Walikota Manado, Andrei Angouw dan Richard Sualang (AA-RS)….

Selesai dari Mahawu, AA-RS sudah Dinanti Warga dan Relawan di Kleak dan Singkil
Manado – Selesai konsolidasi di Kelurahan Mahawu, Kecamatan Tuminting, Senin (16/11/2020), sekitar pukul 18.00 WITA, calon Walikota Manado, Andrei Angouw (AA), menuju Kelurahan Kleak untuk melakukan pengukuhan Relawan Banteng Kleak,…

Semakin di Depan! Ribuan Warga Mahawu Sambut AA-RS di Sembilan Titik
Manado – Calon Walikota dan Wakil Walikota Manado, Andrei Angouw dan Richard Sualang (AA-RS), terus menghadiri undangan kelompok relawan dalam rangka pengukuhan serta peresmian rumah perjuangan di sejumlah kelurahan di…

Luar Biasa Dukungan yang Mengalir kepada AA-RS Hari Ini: Sapa Warga, Temui Relawan, Didoakan hingga Pengutusan
Manado – Calon Walikota dan Wakil Walikota Manado, Andrei Angouw dan Richard Sualang (AA-RS), Rabu (11/11/2020) pagi, kembali melakukan rutinitas bersama tim kampanye dengan agenda peresmian Sekretariat SAHABAT Olly-Steven dan…

Tak Kenal Lelah, Andrei Angouw dan Richard Sualang Masuk Keluar Lorong, Dukungan terus Mengalir
Manado – Pasangan Calon Walikota dan Wakil Walikota, Andrei Angouw dan Richard Sualang (AA-RS), mengunjungi Kelurahan Kairagi Dua, Kecamatan Mapanget, Selasa (3/11/2020). Kedatangan pasangan nomor urut 1 untuk Pilkada Manado…

PAW Anggota DPRD Manado, Lumentut: Terima Kasih, Selamat Datang dan Selamat Mengabdi
MANADO, MANADONEWS – Pelaksanaan Rapat Paripurna Istimewa Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) dalam rangka Penggantian Antar Waktu (PAW) Anggota DPRD Kota Manado dari Tonny Rawung kepada Jonas Ronny Makawata SE,…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.