Berita TerbaruBerita UtamaNasional

Peluncuran Digital Ministry Podcast Ps Victor Rarung Dapat Ucapan Selamat dari Najwa Shihab

×

Peluncuran Digital Ministry Podcast Ps Victor Rarung Dapat Ucapan Selamat dari Najwa Shihab

Sebarkan artikel ini

JAKARTA, MANADONEWS.CO.ID – Founding Digital Ministry Indonesia Hamba Tuhan Ps. Victor Rarung resmi meluncurkan Digital Ministry Podcast.

Peluncuran mendapat ucapan selamat dari Presenter kondang tanah air Najwa Shihab.

MANTOS MANTOS

Ucapan itu disampaikan Najwa Shihab lewat unggahan video di media sosial.

“Untuk Pastor Victor yang baru saja meluncurkan Digital Ministry Podcast. Selamat!” ucap Najwa Shihab.

Najwa Shihab yang dikenal sebagai The Queen of Talk Show Indonesia itupun sangat optimis Digital Ministry Podcast yang digagas Ps Victor Rarung akan membawa berkat bagi banyak orang.

“Semoga terus berkarya menebar inspirasi dan menebar kebaakan untuk banyak orang,” tutur dia.

Digital Ministry Podcast sendiri telah dirancang oleh Ps Victor Rarung jauh sebelumnya.

Baca Juga:  Hadiri Ibadah Pengutusan Michael Mait Didoakan Sinode GMIM

Pada Desember 20024 (10/12) menjelang peresmian yang akan diawali dengan shooting perdana, Victor Rarung pun berdiskusi dengan Najwa Shihab.

Ps. Victor Rarung dikenal sebagai sosok kerap menebar kebaikan lewat kegiatan rohani.

Bahkan dirinya menjadi orang Minahasa pertama yang menerima gelar Bangawan dari Raja Kasunanan Surakarta atas dasar penilaian perbuatan baik menebar kasih kepada sesama manusia.

Yuk! baca berita menarik lainnya dari MANADO NEWS di GOOGLE NEWS dan Saluran WHATSAPP
Example 120x600

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *