TOMOHON, MANADONEWS – Makantar Group, yang di kenal tenar dengan lagu-lagu country khas minahasa (Maka’aruyen) dan lagu-lagu klasik Country AS akan menggelar Malam musik Country yang tentunya akan menghibur masyarakat…
Berita Tomohon

Joval Timbuleng – Patrisia Turambi Sabet Predikat Putra Putri Tomohon 2016
TOMOHON, MANADONEWS – Ajang Grand Final Pemilihan Putra Putri Tomohon (PPT) yang dilangsungkan di Aula Bukit Inspirasi (ABI) Tomohon, Kamis (28/4) malam menghasilkan pemenang Putra Putri Tomohon 2016 yaitu Putra…

Malam Grand Final PPT 2016, Penegasan Konsistensi Otoritas
TOMOHON, MANADONEWS – Malam Grand Final Pemilihan Putra Putri Tomohon (PPT) 2016 yang diadakan di Auditorium Bukit Inspirasi (ABI) Tomohon, Kamis (28/4) berhasil mempersembahkan PPT 2016 yang baru. Walikota Tomohon…

Kajati Sulut Sebut Tomohon Barometer Penegakkan Hukum
TOMOHON, MANADONEWS – Telah digariskan dalam UUD 1945 Indonesia adalah Negara berdasarkan hukum. “Oleh karenanya segala penyelenggaraan negara dan pemerintahan harus senantiasa dilandasi oleh aturan-aturan dengan tujuan agar penyelenggaraan pemerintahan…

Program Jaksa Masuk Sekolah Beri Wawasan Hukum bagi Para Siswa
TOMOHON, MANADONEWS – Program Jaksa Masuk Sekolah (JMS) yang dipusatkan di Kota Tomohon, bagi Walikota Jimmy Eman, memberikan banyak manfaat bagi generasi muda dan pelajar di Kota Lima Dimensi itu….

Ini Tiga Koreksi Pansus LKPJ Walikota Tomohon
TOMOHON, MANADONEWS – Panitia Khusus (Pansus) DPRD Kota Tomohon terkait Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Walikota Tomohon Akhir Tahun 2015 menyodorkan saran, masukan dan/atau koreksi terhadap 3 hal dari 5 hal…

SAS: Kaum Hawa harus Mampu Implementasikan Hak Perempuan
TOMOHON, MANADONEWS – Semangat dan keteladanan serta perjuangan Kartini diharapkann terus memotivasi kaum perempuan agar mampu tampil terdepan dalam berbagai bidang pembangunan. “Mari kita beri penghargaan setinggi-tingginya kepada kaum perempuan…

Walikota Tomohon Sebut Teknologi Informasi Merupakan Kebutuhan Mutlak
TOMOHON, MANADONEWS – Bertempat di Kantor Camat Tomohon Selatan diadakan kegiatan Sosialisasi Kebijakan Strategi Pembangunan e- Government yang dibuka oleh Asisten Bidang Ekonomi dan Pembangunan Sekretariat Daerah Kota Tomohon Ronny…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.