MANADO, manadonews.co.id – Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian memimpi Rapat Koordinasi (Rakor) Kesiapan Pilkada serentak tahun 2020 yang dirangkaikan dengan pengarahan kepada Gugus Tugas Covid-19 di Provinsi Sulut,…
Pilgub Sulut

PILKADA SULUT: AMA Menguat di PDI-P, Pengamat: Akan Beresiko jika Ayah dan Anak Maju Beda Partai
BOLTIM, Manadonews.co.id – Nama Amalia Landjar terus menguat sebagai calon bupati di partai PDI-P dalam pertarungan di pilkada boltim. Amalia sendiri beberapa waktu lalu telah mendaftar lewat partai PDI-P. Pengamat…

PILGUB SULUT: DPW PKB Sulut Rekomendasi Pasangan OD-SK
SULUT, manadonews.co.id – Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Sulawesi Utara diam-diam telah melakukan langkah politik jelang Pemilihan Gubernur (Pilgub) Desember mendatang. Surat rekomendasi bernomor 0496/DPW/35/71/2020 perihal rekomendasi…

PILKADA SULUT: PDIP Bolsel Matangkan Pemenangan BERKAH dan Olly-Steven
BOLSEL, manadonews.co.id – Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDI Perjuangan Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan (Bolsel) menggelar Musyawarah Ranting, Sabtu (4/7/2020). Kegiatan yang dilaksanakan di Posko Pemenangan BERKAH Olly-Steven di Desa Popodu…

PILGUB SULUT: Partai Lain Sadar Kekuatan ODSK, Kemungkinan ‘Malendong’
Manado – Olly Dondokambey dan Steven Kandouw (ODSK) menjadi kekuatan PDI Perjuangan pada kontestasi Pilkada Sulut yang akan digelar 9 Desember 2020. Menurut pengamat politik dari Tumbelaka Academic Centre (TAC),…

Pilkada Sulut 2020: Pertarungan Sengit Antar Partai Pendukung Jokowi
MANADO, manadonews.co.id – Pemerintah telah memutuskan Pilkada serentak digelar 9 Desember 2020. Konstelasi politik di Provinsi Sulawesi Utara pasca penetapan pelaksanaan Pilkada terus berdinamika. Khusus Pilkada Sulut sejauh ini baru…

PILGUB SULUT: Nasdem “Masih Gamang” Tetapkan Paslon Cagub, Ini Pendapat Ferry Liando
MANADO, manadonews.co.id – Belum adanya penetapan pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur untuk Pilgub Sulut 2020 ini oleh DPP Partai Nasdem sangat beralasan dan merupakan satu pilihan yang dilematis.Hal ini…

PILGUB SULUT: Berita “Jumat VAP Jemput SK Cagub Sulut” Ternyata Hanya “Pepesan Kosong”
MANADO, manadonews.co.id – Kisruh tentang hari ini Bupati Minut VAP menerima SK calon Gubernur Sulut dari Partai Nasdem yang di publis sejumlah media Online lokal dan di media sosial, ternyata…

PILKADA SULUT: Joune-Kevin Sambut Hangat Dukungan DPC-PBB Minut
MINUT, MANADONEWS.co.di-Pihak DPP Partai Bulan Bintang melalui DPC Kabupaten Minahasa Utara, pada pilkada Minut mendatang resmi akan mendukung pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Joune Ganda dan Kevin William Lotulung…

PILGUB SULUT Junawir Stirman: ODSK Sangat Layak Bertarung Lagi di Pilgub
TAHUNA, manadonews.co.id – Penetapan Olly Dondokambey -Steven Kandouw (ODSK) sebagai Cagub/cawagub Sulut oleh PDI Perjuangan, menurut Ketua PAC Tabukan Utara (Tabut) Junawir Stirman, SH, Kabupaten Kepulauan Sangihe, sudah sangat sesuai…

PILGUB SULUT: Sosialisasikan Milenial ODSK, Natalia Rilli Rompas Tancapkan Belasan Baliho
TONDANO, MANADONEWS.CO.ID – Tekad untuk mengawal dan memenangkan ODSK pada Pilgub tahun 2020 ini, benar – benar dipegang teguh oleh Natalia Rilli Rompas. Srikandi PDI Perjuangan itu langsung action dengan…

Jadi yang Pertama Nyatakan Sikap, Relawan Banteng Pineleng Siap Menangkan ODSK
TONDANO, MANADONEWS.CO.ID – Pasca penyerahan SK Cagub – Cawagub kepada Olly Dondokambey, SE – Drs. Steven Kandouw (ODSK) oleh Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri, Rabu (19/2), Relawan Banteng Pineleng…

PILGUB SULUT : Joune Ganda Tegaskan Sosok ODSK Paslon Pilgub Sulut 2020 “PALING SIAP” Bertarung
JAKARTA, manadonews.co.id – Dewan Pimpinan Pusat (DPP) PDI Perjuangan mulai mengumumkan para Pasangan calon Pimpinan Kepala Daerah yang akan bertarung pada Pilkada serentak bulan September 2020 mendatang, Rabu(19/2/2020) di kantor…

PILGUB SULUT: Megawati Tetap Andalkan OD-SK Maju Pilgub Sulut
JAKARTA, Manadonews.co.id – Pihak DPP PDI Perjuangan telah mengumumkan para pasangan calon Kepada Daerah yang akan bertarung pada Pilkada serentak bulan September 2020 mendatang, Rabu (19/2/2020)di kantor DPP PDI Perjuangan…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.